Jam operasional terbatas.

Politeknik Nest

Beranda » Artikel » Project Based Learning ke Bali di Acara Gong Bali Dwipa Festival Periode Ke-30

Project Based Learning ke Bali di Acara Gong Bali Dwipa Festival Periode Ke-30

Daftar isi

BALI – Praktek langsung di industri, mahasiswa Politeknik Nest Sukoharjo melakukan project based learning dalam acara Gong Bali Dwipa Festival yang menghadirkan musisi-musisi dan penampil seni yang sedang hits sebagai pengisi acara seperti: Anji, Andmesh, Kangen Band, Naluri Manca dan DiUbud. Mahasiswa mempelajari mulai dari membuat event, publikasi, desain dan juga pemrograman visual yang menarik untuk acara perhelatan.

Bagikan Artikel:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Kami Tetap Buka Selama Pandemi
Tetap Jalankan Prokes Demi Keamanan Bersama

Jam Operasional: 09.00WIB - 17.00WIB